Thursday, November 10, 2016

Tips Mengembalikan File Hidden Virus


      Apa kabar sahabat T-newbie ? pasti sehat donk ya , mungkin laptop anda yang bermasalah sehingga mengunjungi diblog yang bermanfaat ini tentunya , semoga anda betah dengan berbagai informasi diblog saya ini mari anda simak terus blog ini, dan semoga bermanfaat untuk anda , jika anda punya masalah silahkan anda berkomentar , insyaAllah akan saya jawab sebisa saya , masalah anda terselesaikan saya pun akan senang . saya juga memiliki Tips bagi Flash anda yang tidak bisa terbaca berikut tipsnya : Tips Jitu Mengatasi Flashdisk yang Tidak Bisa Terbaca .   
      Nah jadi cerita panjang lebar nih , langsung aja apa anda punya masalah dengan Virus dilaptop anda ?  kehilangan File bukan .
       Mungkin Tips dari saya belum anda coba , silahkan coba saja dan mungkin sudah banyak yang memposting mengembalikan file kembali tetapi tidak berhasil maka simak terus ya !     

       Nah ini ada tips dari saya semoga bermanfaat , saya membagikan tips ini dijamin akan ampuh mengembalikan file anda dengan segera , berikut tipsnya disimak terus sampai habis semoga bermanfaat :
1. Klik lambang Windows disisi kiri keyboard bawah dengan Tombol R(barengan)
2. Ketik Cmd lalu anda tekan Enter
3. Ketik drive yang dimaksud diakhiri tanda titik dua (:), contoh F: atau G: atau H: atau I: (saya jelaskan sedikit anda ketik ini dimana anda menyimpan File yang hilang tadi maka ketik salah satunya ). Lalu tekan enter
4. Lalu ketiklah attrib –s –h –r *.* /s /d lalu tekan enter lagi.
Mungkin cara yang diatas sudah biasa bagi yang kerjaannya mengotak-atikan laptop, semoga cara ini dapat mengembalikan file anda.

    Saya yakin cara ini akan berhasil dengan begitu anda tidak perlu lagi memikir untuk mencari cara lain , semoga bermanfaat untuk anda Terimakasih banyak anda telah mampir kemari tolong anda share artikel ini nantikan juga Artikel lainnya dari saya. Tanyakan jika anda memiliki pertanyan .



0 comments

Post a Comment